Harga Nokia Lumia 510

Harga Nokia Lumia 510 - Edisi Oktober masih sangat terjangkau berkisar di harga 1jt an untuk pembelian baru maupun bekas, Nokia Lumia 510 ini bisa menjadi salah satu alternatif dari nokia lumia 520 yang sedikit lebih mahal dari lumia 510 ini, namun jika budget anda tidak cukup untuk membeli Nokia Lumia 510 anda bisa mencoba mencari informasi tentang Nokia Lumia 505 yang harganya sedikit lebih murah dari type lumia ini.

Nokia Lumia 510 diperkenalkan oleh pihak nokia pada bulan oktober 2012 dan dirilis sebulan setelah diperkenalkan oleh pihak nokia yaitu bulan november pada tahun yang sama, di awal kemunculannya sekitar satu tahun yang lalu, mungkin spesifikasi Nokia Lumia 510 sudah sangat istimewa, namun perkembangan smartphone khususnya di indonesia telah berkembang sangat pesat, wajar jika saya bilang Nokia Lumia 510 ini sangat pas-pas an untuk smartphone di tahun 2013 ini.

Spesifikasi Nokia Lumia 510 ini mungkin terbilang sangat pas-pas an untuk performanya, lumia 510 ini hanya menggunakan CPU 800 MHz Cortex-A5 dengan 256MB RAM dan bersistem operasi Microsoft Windows Phone 7.8 yang tidak dapat diupgrade ke versi terbaru dari windows phone, sayang sekali memang, namun terdapat beberapa keunggulan, yaitu dari sisi kamera dan networking, untuk kamera Nokia Lumia 510 ini sudah menggunakan dual kamera dengan kamera belakang sebesar 5MP dan kamera depan hanya menggunakan VGA, dari sisi Networking lumia 510 ini telah support HSDPA 850 / 1900 - RM-898 yang berarti anda bisa mengakses data ( internet ) dengan kecepatan tinggi, untuk spesifikasi lengkap nokia lumia 510 ini bisa anda lihat tabel di bawah ini.

!

Harga Nokia Lumia 510 Edisi Oktober

Harga Nokia Lumia 510

!

Spesifikasi Nokia Lumia 510

GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G NetworkHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100

HSDPA 850 / 1900 - RM-898
SIMMicro-SIM
AnnouncedNokia Lumia 510 2012, October
StatusAvailable. Released 2012, November
BODYDimensions120.7 x 64.9 x 11.5 mm, 81 cc (4.75 x 2.56 x 0.45 in)
Weight129 g (4.55 oz)
DISPLAYTypeTFT capacitive touchscreen, 65K colors
Size480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
MultitouchYes
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotNo
Internal4 GB storage, 256 MB RAM
DATAGPRSUp to 85.6 kbps
EDGEUp to 236.8 kbps
SpeedHSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n
BluetoothYes, v2.1 with A2DP, EDR
USBYes, microUSB v2.0
CAMERAPrimary5 MP, 2596х1948 pixels, autofocus
FeaturesGeo-tagging, touch focus, face detection
VideoYes, VGA@30fps
SecondaryNo
FEATURESOSMicrosoft Windows Phone 7.8
ChipsetQualcomm MSM7227A Snapdragon
CPU800 MHz Cortex-A5
GPUAdreno 200
SensorsAccelerometer, proximity
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, IM
BrowserHTML5
RadioStereo FM radio
GPSYes, with A-GPS support
JavaNo
ColorsWhite, Cyan, Black, Red, Yellow

- SNS integration
- 7GB free SkyDrive storage
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/H.263/WMV player
- Document viewer
- Video/photo editor
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BATTERY
Li-Ion 1300 mAh battery (BP-3L)
Stand-byUp to 739 h (2G) / Up to 653 h (3G)
Talk timeUp to 6 h 15 min (2G) / Up to 8 h 25 min (3G)
Music playUp to 38 h

!

Kelebihan Nokia Lumia 510

  • Ringan Dan Tipis
  • Terdapat fitur Radio
  • Kamera Belakang 5MP
  • Internal Memory yang Cukup Besar 4GB
!

Kekurangan Nokia Lumia 510

  • RAM hanya 256MB
  • Kamera Depan VGA
  • tidak dilengkapi fitur video stabilizer
  • Layar TFT capacitive touchscreen, 65K colors
  • OS Microsoft Windows Phone 7.8 tidak bisa diupgrade
!

Harga Nokia Lumia 510

  • Harga Baru : Rp 1.450.000,00 (Edisi Oktober)
  • Harga Bekas : Rp 1.200.000,00 (Edisi Oktober)

Demikianlah informasi dari kami tentang harga nokia lumia 510, spesifikasi nokia lumia 510, kelebihan dan kekurangan nokia lumia 510, semoga bisa bermanfaat dan untuk informasi bahwa harga yang tertera diatas bisa berubah setiap saat dan harga disetiap wilayah bisa berbeda-beda tergantung dari suplier dan toko yang menjual produk tersebut :)
Harga Nokia Lumia 510 | Unknown | 5